Skip to main content

Posts

Featured

3 Software Yang Terdapat Pada Generalized Audit Software (GAS)

Generalized Audit Software (GAS) adalah seperangkat program komputer yang dapat membaca file komputer, memilih data yang diinginkan, melakukan perhitungan berulang dan mencetak laporan dalam format yang ditentukan oleh auditor. Contoh Software Generalized Audit Software : 1. Audit Command Language (ACL) ACL untuk windows dirancang khusus untuk menganalisis data dan menghasilkan laporan audit untuk pengguna biasa/non-teknis dan pengguna tingkat lanjut. Dengan ACL, proses review jauh lebih cepat daripada proses review manual yang memakan waktu berjam-jam bahkan berhari-hari. Kelebihan : 1. Menggunakan ACL membantu mereka melakukan tugas audit mereka dengan cara yang lebih tepat sasaran, lebih cepat, lebih efisien, efektif, dan hemat biaya dengan cakupan yang lebih luas dan analisis yang lebih dalam. Pelanggaran kebijakan dapat dibuktikan dengan cepat, akurat dan dengan berbagai analisis menggunakan ACL, memungkinkan pemeriksa menemukan lebih banyak pelanggaran dan memiliki lebih banyak w

Latest Posts

Rangkuan Jurnal

Tugas Konsep Data Mining (2)

Tugas Konsep Data Mining

5 Artikel Data Mining

Dampak Positif dan Negatif Pandemi Covid-19 Bagi Diri Sendiri, Keluarga, dan Masyarakat Sekitar

Team Comps Buat Kamisato Ayaka - Genshin Impact

Contoh Penerapan E-Business

Konsep Ilmu Budaya Dasar Dalam Kesusastraan